SHARING SESSION AUGMENTED REALITY

  • Post author:

Himpunan Mahasiswa Program Studi Teknik Informatika dan Sistem Informasi Fakultas Sains Dan Teknologi UPMI Bali mengadakan kegiatan Webinar mengenai teori dan implementasi teknologi Augmented Reality, dengan mengundang tiga orang narasumber : Arvita Agus Kurniasari (Dosen Teknik Informatika Politeknik Negeri Jember), I Putu Andika Subagya Putra (CEO Ganesha Innovation Tecnology) dan Gde Indra Ananta Wijaya (Alumni Prodi Teknik Informatika UPMI Bali), Kegiatan diadakan secara Hibrid di Auditorium Redha Gunawan Universitas PGRI Mahadewa Indonesia, peserta Guru dan Siswa SMA/SMK Se Kota Denpasar ’29 Mei 2024